Categories: Warta News

50 Miliar Lebih APBD Tolitoli di Refocusing


Pariwaraku.com – Untuk penanganan pandemic Covid – 19, sebanyak 50 miliar lebih atau 15 persen Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) 2021, pada pos belanja Dana Alokasi Umum (DAU) akan di refocusing, sudah termasuk menutupi pengurangan transferan DAU dari Pemerintah Pusat.” Kebijakan dari Pemerintah Pusat, kita di bebani refocusing sebesar 15 persen atau 54 miliar Dana Alokasi Umum (DAU), sudah dengan menutupi pengurangan transferan DAU sebesar 20 miliyar,” Kata Plt Kepala Badan Keuangan Daerah (BKD) Tolitoli, Najarudin Lanta.

Pelaksanaan refocusing atau penyesuaian anggaran, kata Najarudin Lanta wajib dilaksanakan setiap Organisasi Perangkat Daerah (OPD), karena jika sampai dead line yang diberikan dari Pemerintah Pusat yakni pada 2 September 2021, Pemda belum melakukan refocusing akan berdampak pada keterlambatan transferan dana dari pusat.

“Kita diberikan dead line sampai 2 September, dan kami sudah sampaika ke semua OPD untuk melaporkan hasil refocusing pada 27 Agusutus, karena kalau terlambat di laporkan, akan berdampak pada keterlambatan transferan di semua belanja termasuk Dana Alokasi Khusu DAK) dari Pusat,” jelasnya.

Anggaran refocusing yang di usulkan, kata Najarudin Lanta telah dimelalui reviu Aparat Pengawas Internal Pemerintah (APIP) Inspektorat Tolitoli.” Iya, anggarannya sudah di reviu APIP,” pungkasnya.

Ia menjelaskan ada tiga point sehinggah dilakukan refocusing atau penyesuaian anggaran, yakni pertama untuk memperlancar dukungan terhadap pelaksanaan vaksinasi, kemudian yang kedua untuk pemulihan ekonomi kepada masyarakat akibat dampak Covid -19, dan yang terakhir untuk pemvayaran insentif tenaga medis.


Admin

Recent Posts

Tokoh Pemudà Ajak Masyarakat Jaga Kantibmas di Wilayah Pantai Barat Kabupaten Donggala

Tokoh Pemuda Pantai Barat Aris mengajak semua elemen masyarakat untuk bersama sama mendukung jajaran Polda…

2 bulan ago

Bangun Komunikasi Efektif, SEMA dan Humas FEBI Bahas Sinergi Public Relation dalam Penguatan Layanan Akademik

PALU, WARTAINFO.ID  - Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Universitas Islam Negeri (UIN) Datokarama Palu…

2 bulan ago

Ariayawan Yalesyudha Widodo Raih Perak di Final Lead Putra POPNAS XVII Jakarta

JAKARTA, WARTAINFO.ID - Atlet panjat tebing asal Sulawesi Tengah, Ariayawan Yalesyudha Widodo, berhasil mempersembahkan medali…

2 bulan ago

PWI dan Polda Sulteng Komitmen Bangun Kolaborasi Melalui Program SIIP

WARTAINFO.ID PALU -Kepolisian Daerah (Polda) Sulawesi Tengah terus membangun kolaborasi dengan berbagai pihak. Kali ini…

2 bulan ago

Menakar Peran Humas di Era Digital

Di tengah arus deras perubahan teknologi yang sering disebut sebagai era disrupsi digital, institusi pendidikan…

3 bulan ago

Ketika Humas Tak Lagi Sekadar Menyampaikan, Tapi Menjaga Kepercayaan

Di era digital yang serba cepat ini, peran hubungan masyarakat (humas) telah berevolusi secara dramatis.…

3 bulan ago