Foto://Seleknas Sea Games hari pertama yang dilaksanakan di stadion akuatik GBK jakarta
JAKARTA, WARTAINFO.ID — Pelaksanaan final di hari pertama seleknas Sea Games,yang dilaksanakan di stadion akuatik gelora bung karno, selasa 21 februari 2023, atlet renang sulteng emas berhasil mengantongi tiket emas ke Sea Games 2023 di kamboja.
Atlet renang sulteng emas yang telah banyak menoreh prestasi pada event nasional maupun internasional itu adalah I Gede Siman Sudartawa pada peringkat pertama raihan catatan waktu 25.88 pada 50 meter backstroke men, yang melampaui limitnya sendiri pada tahun 2018 yaitu limit A dan limit B ( A 25.88 dan B 26.63)
sementara pada nomor 50 meter backstroke women atlet renang sulteng emas azzahra permatahani dengan catatan waktu 1.01.98 melampaui record limit B 1.02.52,
Bukan hanya itu, bahkan azzahra juga juara pertama dan berhasil lolos limit B di nomor 100 meter gaya kupu putri dengan catatan waktu 1.02.49 sementara limit A 1.01.15 dan limit B 1.02.52
Atlet renang sulteng emas lainnya Joe Aditya juara satu pada nomor 100 meter gaya kupu” putra namun belum berhasil melampaui limit dengan catatan waktu 54.49 sementara limit A 52.98 dan limit B 54.14.
Sekum PRSI sulteng Damen Bonar Situmorang yang ditemui media sore tadi merasa senang dan bahagia karena tiada lain kebanggan nama sulteng khususnya pada cabang olahraga renang sudah diperhitungkan di kancah nasional dan internasional.
” saya merasa bangga campur haru, ketika gedung GBK yang tiba tiba gemuruh dengan teriakan “Sulteng Pakaroso” setiap Atlet sulteng emas berlaga dan berhasil menorehkan prestasi” tutur bonar
Page: 1 2
Tokoh Pemuda Pantai Barat Aris mengajak semua elemen masyarakat untuk bersama sama mendukung jajaran Polda…
PALU, WARTAINFO.ID - Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Universitas Islam Negeri (UIN) Datokarama Palu…
JAKARTA, WARTAINFO.ID - Atlet panjat tebing asal Sulawesi Tengah, Ariayawan Yalesyudha Widodo, berhasil mempersembahkan medali…
WARTAINFO.ID PALU -Kepolisian Daerah (Polda) Sulawesi Tengah terus membangun kolaborasi dengan berbagai pihak. Kali ini…
Di tengah arus deras perubahan teknologi yang sering disebut sebagai era disrupsi digital, institusi pendidikan…
Di era digital yang serba cepat ini, peran hubungan masyarakat (humas) telah berevolusi secara dramatis.…