“Bencana alam 2018 yang menimpa Provinsi Sulawesi Tengah khususnya Kota Palu, Kabupaten Sigi, Donggala, dan sebahagian Parigi Moutong, harus dijadikan sebagai pelajar untuk menerapkan pendekatan teknologi dan kearifan lokal dalam penanganan bencana,” ungkapnya.
Dalam konteks pengurangan risiko bencana, UIN Datokarama bersinergi dengan Kementerian Agama dan Bank Pembangunan Asia serta lembaga swadaya masyarakat, telah menerapkan pendekatan teknologi dan kearifan lokal.
Bahkan, gedung perkuliahaan dan pelayanan administrasu UIN Datokarama oleh Kementerian PUPR RI dibangun dengan konsep sebagai shelter evakuasi jika terjadi bencana alam.***
Sumber: Humas UIN Datokarama
Page: 1 2
Di era digital yang ditandai dengan kecepatan penyebaran informasi melalui media sosial dan platform online,…
Palu (UIN Datokarama) – Sebanyak 11 mahasiswa dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Universitas…
Oleh : Aslamuddin Lasawedy Perencana Keuangan Independen MUHDAR selalu resah ketika memikirkan hartanya. Ia paham,…
PALU, WARTAINFO.ID – Suasana khidmat dan penuh haru menyelimuti Auditorium Universitas Islam Negeri (UIN) Datokarama…
PALU, WARTAINFO.ID – Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Universitas Islam Negeri (UIN) Datokarama Palu menggelar…
PALU, WARTAINFO.ID – Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Universitas Islam Negeri (UIN) Datokarama Palu…