Categories: Warta Olahraga

Meski Belum Naik Podium Anggi Setiawan Best Time di Sircuit Distrik Tanah Miring Papua


Meski dipahami, pencapaian waktu tercepat dalam satu putaran ini tidak menjamin harus naik podium. Namun minimal, bisa memastikan, bahwa racer Kota Palu ini sebagai pembalap tercepat atau paling laju dalam satu putaran.

“Ini menggambarkan jika Anggi Setiawan bukanlah pembalap pemula. Ia telah memiliki jam terbang. Mental dan skill tidak diragukan. Termasuk emosi dan kesabaran telah dimiliki,” kata Helmy Fahmi Manager Tim Balap Motor Sulteng, Rabu 6 Oktober 2021.

Menurut Helmy penyebab Anggi Setiawan tidak naik podium ada beberapa hal. Salah satunya yah faktor X. Ditambah lagi saat Anggi disenggol pembalap asal Papua B. Karena memang mereka menyadari bahwa Anggi Setiawan salah satu pembalap berkelas yang harus disingkirkan dan tidak diberi ruang. Makanya strategi distroyer mereka gunakan untuk menjegal dan temanya bisa mulus tanpa hambatan sampai dititik finish.

Insya Allah performa pada balapan PON kali ini akan kami perbaiki dan benahi, sehingga kedepan dalam eveent Nasional Anggi Setiawan kembali menunjukan kualitas dan talentanya sebagai rider road race kepunyaan Sulteng.


Page: 1 2

webmaster

Recent Posts

Humas di Era Viral: Mengelola Krisis Reputasi di Dunia Maya

Di era digital yang ditandai dengan kecepatan penyebaran informasi melalui media sosial dan platform online,…

3 bulan ago

11 Mahasiswa FEBI UIN Datokarama Tampil sebagai Presenter di The 4th ICIIS 2025, Bahas Isu Ekonomi Islam dan AI

Palu (UIN Datokarama) – Sebanyak 11 mahasiswa dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Universitas…

3 bulan ago

Wakaf Uang itu seperti mata Air yang Tak Pernah Kering

Oleh : Aslamuddin Lasawedy Perencana Keuangan Independen MUHDAR selalu resah ketika memikirkan hartanya. Ia paham,…

3 bulan ago

PPG Transformasi Batch I 2025: UIN Datokarama Kukuhkan Guru Profesional dari Sabang hingga Merauke

PALU, WARTAINFO.ID – Suasana khidmat dan penuh haru menyelimuti Auditorium Universitas Islam Negeri (UIN) Datokarama…

3 bulan ago

Transformasi Kurikulum di FEBI UIN Datokarama: Bimbingan Teknis RPS Berbasis OBE Dorong Lulusan Unggul dan Berkarakter

PALU, WARTAINFO.ID – Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Universitas Islam Negeri (UIN) Datokarama Palu menggelar…

4 bulan ago

Jurnal FEBI UIN Datokarama Palu Tembus Indeks Internasional, JIEBI Resmi Terindeks DOAJ

PALU, WARTAINFO.ID – Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Universitas Islam Negeri (UIN) Datokarama Palu…

4 bulan ago