Categories: Warta News

Pengembalian Berkas Perkara Dugaan Kasus Pencabulan di SMP 1 Tolitoli ke Penyidik Polres Sesuai SOP


 

Masih ditempat yang sama, Kasi Intel Kejari Tolitoli  juga menjelaskan sesuai dalam KUHAP, berkas perkara hasil penyidikan oleh penyidik diserahkan kepada JPU untuk kita teliti. “Apabila kita merasa belum lengkap baik syarat Formil dan Materil maka akan kita kembalikan (P-19) kepada Penyidik, dan apabila berkas perkara sudah memenuhi syarat formil dan materil maka akan kami P21 atau berkas kami nyatakan lengkap, karena hal ini berkaitan dengan pembuktian dalam persidangan nanti di Pengadilan”

 

Di tempat yang sama Kepala Seksi Intelijen Achmad Bhirawa Bissawab, S.H., M.H. menjelaskan bahwa *Jaksa pada Kejaksaan Negeri Tolitoli selalu bersikap profesional dalam menangani setiap perkara dan tidak ada hal-hal lain serta tidak pandang apapun, semua adalah murni penegakan hukum.


Page: 1 2 3

webmaster

Recent Posts

UIN Datokarama gandeng Kejati Sulteng tingkatkan tata kelola bersih dari KKN

PALU, WARTAINFO.ID - Universitas Islam Negeri (UIN) Datokarama menggandeng Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sulawesi Tengah untuk…

4 bulan ago

Rektor UIN Datokarama dorong pemanfaatan dana zakat bantu UKT mahasiswa

PALU, WARTAINFO.ID - Rektor Universitas Islam Negeri (UIN) Datokarama Profesor Lukman Thahir mendorong pengelolaan dan…

4 bulan ago

Rektor Profesor Lukman: UKT Mahasiswa Ekonomi Lemah Harus Diringankan

PALU, WARTAINFO.ID - Rektor Universitas Islam Negeri (UIN) Datokarama Profesor Lukman Thahir mengemukakan Uang Kuliah…

4 bulan ago

Guru Besar UIN Palu: Teknologi dan Kearifan lokal solusi PRB

PALU, WARTAINFO.ID - Guru Besar sekaligus Pakar Filsafat Universitas Islam Negeri (UIN) Datokarama Profesor Lukman…

4 bulan ago

Kuliah Tamu Akuntansi Forensik: UIN Datokarama Palu Dorong Kompetensi Mahasiswa dalam Pencegahan Fraud

PALU, WARTAINFO.ID — Program Studi Akuntansi Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Universitas Islam…

4 bulan ago

UIN Datokarama: Saran dari BPKP penting untuk tingkatkan tata kelola

PALU, WARTAINFO.ID - Rektor Universitas Islam Negeri (UIN) Datokarama Profesor Lukman Thahir menyatakan bahwa saran…

4 bulan ago