Ketua Harian KONI Sulteng Edison Ardiles yang menyaksikan langsung atlet-atlet PWI Sulteng berlaga mengungkapkan dengan masih adanya peluang maka harus dimanfaatkan secara maksimal.
” Sekecil apapun peluang tetap dimaksimalkan agar bisa meraih medali,” ujarnya Rabu 23 November 2022.
Edison juga melihat khususnya di cabor atletik di nomor 5000 meter, ada peluang. Hal ini terlihat dari persiapan Rifky sebagai atlet saat masih di Palu.
” Nah ini juga jangan di sia-siakan. Tetap fokus guna menghadapi perlombaan,” tandasnya.
Page: 1 2
Di era digital yang ditandai dengan kecepatan penyebaran informasi melalui media sosial dan platform online,…
Palu (UIN Datokarama) – Sebanyak 11 mahasiswa dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Universitas…
Oleh : Aslamuddin Lasawedy Perencana Keuangan Independen MUHDAR selalu resah ketika memikirkan hartanya. Ia paham,…
PALU, WARTAINFO.ID – Suasana khidmat dan penuh haru menyelimuti Auditorium Universitas Islam Negeri (UIN) Datokarama…
PALU, WARTAINFO.ID – Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Universitas Islam Negeri (UIN) Datokarama Palu menggelar…
PALU, WARTAINFO.ID – Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Universitas Islam Negeri (UIN) Datokarama Palu…