Categories: Warta Olahraga

Atlet Dayung Morowali Menambah Perbendaharaan Medali Emas


LUWUK, WARTAINFO.ID – Atlet dayung Kabupaten Morowali Mirwan menambah medali emas bagi Morowali. Atlet

Rowing yang pernah memperkuat Sulteng PON XX Papua ini finish urutan pertama lomba dayung Porprov yang dilaksanakan di Teluk Lalong, Minggu (11/12) sore.

Mirwan bersaing sesama atlet eks PON Papua, Riski Umar dari Banggai Laut dan Moh Refaldi Pasaribu dari Parigi Moutong. Riski menyelesaikan 1.000 mwter single scull selama 4 menit 23 detik 8 second, disusul Refaldi dengan waktu 4 menit 26 detik 59 second. Riski umar berada di urutan ketiga dengan waktu 4 menit 28 detik 19 second.

Lomba dayung di teluk Lalong disaksikan ribuan penonton.

Juga dihadiri Bupati Poso Verna Gladies Ingkiriwang serta suaminya, Sekum KONI Sulteng Husin Alwi AIFO.

Pada lomba dayung Porprov IX-2022 Sulteng ini selaku technical delegate ialah Jordan Yorry Moula atlet dayung legenda yang menyumbangkan total 4 emas PON 1996 dan PON 2000, dibantu Wahyu Aristina atlet peraih medali emas PON yang sekarang pelatih dayung nasional Sulteng dan pelatih dari Rio Riski Darmawan atlet pelatnas asal Sulteng peraih medali emas Asian Games 2018 dan SEA Games 2022 Vietnam.

 

 

 


webmaster

Recent Posts

Tokoh Pemudà Ajak Masyarakat Jaga Kantibmas di Wilayah Pantai Barat Kabupaten Donggala

Tokoh Pemuda Pantai Barat Aris mengajak semua elemen masyarakat untuk bersama sama mendukung jajaran Polda…

2 bulan ago

Bangun Komunikasi Efektif, SEMA dan Humas FEBI Bahas Sinergi Public Relation dalam Penguatan Layanan Akademik

PALU, WARTAINFO.ID  - Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Universitas Islam Negeri (UIN) Datokarama Palu…

2 bulan ago

Ariayawan Yalesyudha Widodo Raih Perak di Final Lead Putra POPNAS XVII Jakarta

JAKARTA, WARTAINFO.ID - Atlet panjat tebing asal Sulawesi Tengah, Ariayawan Yalesyudha Widodo, berhasil mempersembahkan medali…

2 bulan ago

PWI dan Polda Sulteng Komitmen Bangun Kolaborasi Melalui Program SIIP

WARTAINFO.ID PALU -Kepolisian Daerah (Polda) Sulawesi Tengah terus membangun kolaborasi dengan berbagai pihak. Kali ini…

2 bulan ago

Menakar Peran Humas di Era Digital

Di tengah arus deras perubahan teknologi yang sering disebut sebagai era disrupsi digital, institusi pendidikan…

3 bulan ago

Ketika Humas Tak Lagi Sekadar Menyampaikan, Tapi Menjaga Kepercayaan

Di era digital yang serba cepat ini, peran hubungan masyarakat (humas) telah berevolusi secara dramatis.…

3 bulan ago