Jelang Setahun Koni Sulteng, Louncing Buku dan Aplikasi Database

Selain menggenjot capaian dan prestasi atlet di berbagai iven olahraga Nasional dan Internasional, KONI Sulteng kembali membuat terobosan baru dengan melaunching Buku Gerak Atlet di Arena Politik, Sejarah Terbentuknya Provinsi Sulteng

“PON Aceh- Sumut mendatang kita mempunyai target perolehan 15 medali Emas,” katanya.

Peluncuran Buku dan Aplikasi data base KONI Sulteng dihadiri Pengurus dan Pokja KONI Sulteng, Pengurus Koni Kabupaten/Kota se-Sulteng, Forkopimda Sulteng, pemerhati olahraga serta Utusan Pengprov Cabor dan organisasi fungsional KONI.