Ketum Koni ; Sulteng Menjadi Tuan rumah seleksi nasional atlet Billiar SEA Games Hanoi Vietnam 2022

Ketua Umum KONI Sulawesi Tengah M Nizar Rahmatu yang juga Ketua Umum POBSI (Persatuan Olahraga Biliar Indonesia) membuka kejuaraan biliar bola 9 yang diadakan rumah biliar Lie

“Kedepan rumah biliar ini perlu didata dan fasilitasnya harus nyaman seperti ini (Lie, red),” kata Nizar yang didampingi Sekum POBSI Sulteng Husin Alwi.

Nizar juga berharap para atlet biliar di Sulteng mempertajam skill dengan sering mengikuti turnamen biliar baik dalam provinsi maupun luar provinsi.