KONI Sulteng Gelar Rakerprov, Ketum KONI Pusat Penuhi Undangan Nizar Rahmatu


Persiapan baik untuk PON XXI sangat diperlukan, mengingat target dari Gubernur Sulteng Rusdy Mastura adalah 10 emas.

Tak ketinggalan, Ketum KONI Pusat juga mengucapkan terima kasih kepada seluruh insan olahraga yang telah memberikan dukungan kepada patriot-patriot olahraga Sulteng.