Menurut Felki, semangat dirinya membina atlet untuk mengharumkan nama daerah dan negara ini.
“Tujuan didirikan Taekwondo Dragon Club ini sebagai wadah bagi para atlet untuk berprestasi membawa nama Kota Palu dan Provinsi Sulawesi Tengah ke kancah nasional lewat olahraga beladiri taekwondo. Yang mana nantinya prestasi ini dapat di gunakan para atlet untuk daftar ke sekolah negeri favorit, tes CPNS, TNI, Polri lewat jalur prestasi yang sudah di sediakan oleh pemerintah,” ujar Felki.Taekwondo Dragon Club Fokus Bina Atlet Muda Yang Berpotensi Juara

