Husin Alwi : Pelantikan Pengurus Baru KONI Bangkep Diharapkan Bisa Membuat Sejarah Baru Untuk Sulteng Emas 2024


Pada PON 2024 di Aceh Sumatera Utara, kita menargetkan minimal 10 medali emas agar Sulteng tembus papan tengah atau 15 besar PON di Aceh dan Sumatera Utara” kata Husin Alwi.

Husin juga meminta jajaran pengurus KONI Bangkep bergerak cepat menuju Sulteng lebih maju dan lebih sejahtera dalam bidang olahraga. Semangat KONI Sulteng era sekarang menjadikan olahraga sebagai harga diri dan kebanggaan.

Olehnya KONI Bangkep pun demikian bisa menyelaraskan kakinya bergerak cepat bersama sama menbangun olahraga di Bangkep yang lebih maju dengan menjadiikan olahraga sebagai unggulan pembangunan di Bangkep. Bisa dengan memperbanyak event olahraga di bangkep.

Baca Juga : KONI Sulteng Beri Apresiasi Atas Dilantiknya Pengurus Persatuan Drum Band Indonesia Provinsi Sulawesi Tengah

“Di Bangkep bisa digelar event renang, balap sepeda, lari bahkan kejuaraan dayung. Jangan kita berpikir kita tidak bisa tetapi berpikirlah bisa, karena dengan mind set demikian, maka event yang dirasa tidak mungkin menjadi mungkin dilaksanakan,” kata Husin.

Dengan hadirnya KONI Bangkep setelah dua tahun vakum, harus nya bisa memberikan manfaat langsung kepada masyarakat.

“Saya berharap bisa dilaksanakan rutin event olahraga tingkat provinsi maka Menggerakkan perekonomian masyarakat. Ribuan orang hadir datang ke Bangkep pastinya perlu penginanpan, makan serta kebutuhan lain.

Baca Juga : Ketum KONI Sulteng Beri Apresiasi Bapak Olahraga Parimo Samsurizal Tombolotutu

Yang paling penting dari event ini masyarakat bisa terhibur menyaksikan langsung evet ini pasti merasa terhibur dan berharap bisa diselenggarakan lagi event olahraga. Semangat ini harus bisa tertanam dalam pengurus KONI Bangkep yang baru saja dilantik,” kata Husin.


Page: 1 2 3 4

webmaster

Recent Posts

Humas di Era Viral: Mengelola Krisis Reputasi di Dunia Maya

Di era digital yang ditandai dengan kecepatan penyebaran informasi melalui media sosial dan platform online,…

3 bulan ago

11 Mahasiswa FEBI UIN Datokarama Tampil sebagai Presenter di The 4th ICIIS 2025, Bahas Isu Ekonomi Islam dan AI

Palu (UIN Datokarama) – Sebanyak 11 mahasiswa dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Universitas…

3 bulan ago

Wakaf Uang itu seperti mata Air yang Tak Pernah Kering

Oleh : Aslamuddin Lasawedy Perencana Keuangan Independen MUHDAR selalu resah ketika memikirkan hartanya. Ia paham,…

3 bulan ago

PPG Transformasi Batch I 2025: UIN Datokarama Kukuhkan Guru Profesional dari Sabang hingga Merauke

PALU, WARTAINFO.ID – Suasana khidmat dan penuh haru menyelimuti Auditorium Universitas Islam Negeri (UIN) Datokarama…

4 bulan ago

Transformasi Kurikulum di FEBI UIN Datokarama: Bimbingan Teknis RPS Berbasis OBE Dorong Lulusan Unggul dan Berkarakter

PALU, WARTAINFO.ID – Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Universitas Islam Negeri (UIN) Datokarama Palu menggelar…

4 bulan ago

Jurnal FEBI UIN Datokarama Palu Tembus Indeks Internasional, JIEBI Resmi Terindeks DOAJ

PALU, WARTAINFO.ID – Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Universitas Islam Negeri (UIN) Datokarama Palu…

4 bulan ago