PKKP Disporapar Jateng menggandeng Ikatan Pemuda Desa (IPDA) indonesia Launching Desa Wisata Babadan

Launching Desa Wisata Babadan dengan Tema "Merdeka Ngopi" dapat mengembangkan Desa Wisata Babadan Serta menambah Rasa Nasionalisme terhadap NKRI.

Kegiatan tersebut mendapat dukungan dari berbagai pihak, Salah satu yang menginisiasi adalah program pengembangan kepedulian dan kepeloporan Pemuda (PKKP) Jawa Tengah, Ikatan Pemuda Desa (IPDA) Indonesia, Visit Jawa Tengah, Insta Banjarnegara, gerai Ruang Seduh, Kandang Ringin Jaya dan berbagai pihak lainya bahu membahu dalam menyukseskan Acara Merdeka Ngopi.*