Kemudian pelari putri Danela serta Sandi peraih medali perak lari 100 meter di ajang O2SN tingkat Nasional.
Baca juga:
Investasi Perusahaan Budidaya Udang di Donggala Capai Rp 5 Triliun
Sementara Ketua Harian PASI Sulteng Muhamad Warsita berharap, ajang seleksi kali ini betul-betul dimanfaatkan olah para atlet untuk mununjukan kemampuan karena di depan mata ada agenda besar yang akan diikuti baik itu Kejurnas maupun program Sulteng Emas.
Target menjadi yang terbaik di Kejurnas Jateng Open menjadi penting. Apalagi atletik masuk dalam 10 cabang olahraga unggulan di program Sulteng Emas menuju PON Aceh-Sumut 2024.
Baca juga :
Kisah Penyelamatan Legenda Buaya Berkalung Ban
” Kontribusi dari atletik sama-sama kita nanti dan harapkan, demi mewujudkan target Sulteng Emas 2024,” pungkasnya.

